Wednesday 14th of May 2025
×

Cara Mengatasi Error Roblox 279 Paling Mudah, Permainan Auto Lancar dan Anti Diblokir

Cara Mengatasi Error Roblox 279 Paling Mudah, Permainan Auto Lancar dan Anti Diblokir

--

Baca juga: Loker Smelter PT Freeport Desember 2024 Lengkap Dengan Persyaratan, Jobdesc, Gaji, dan Cara Daftarnya

Baca juga: RILIS! Harga dan Spesifikasi POCO X7 Pro Sudah Dilengkapi Dengan HyperOS 2.0, Jadi yang Paling Gahar di Kelasnya


Untuk mengatasi permasalahan di atas, kamu bisa menggunakan langkah-langkah berikut ini:

- Game di HP

1. Periksa Koneksi Internetmu

Error ini sangat mungkin dapat disebabkan oleh koneksi internetmu yang tidak stabil atau lambat. Coba pastikan terlebih dahulu koneksi internetmu, apakah sedang ada gangguan dari provider.

2. Update Roblox

Jika kamu bermain roblox di ponsel Android, kamu dapat mengupdate game terlebih dahulu. Karena dengan mengupdate, dapat memperbaiki error yang sedang terjadi.

3. Hapus Dan install Ulang Game Roblox di Ponselmu

Jika cara diatas belum berhasil, cobalah untuk menghapus dan kemudian menginstall ulang game di ponselmu.

- Game di PC

1. Nonaktifkan Firewall di Komputermu

Hal pertama yang perlu kamu lakukan saat menghadapi kesalahan ini adalah dengan mematikan Firewall di komputermu untuk sementara.

Baca juga: Jadwal Kapal Pelni KM Kelimutu Terbaru Desember 2024 Karimun Jawa, Semarang, Sampit, dan Surabaya

Baca juga: Sinopsis Sentai Gozyuger, Baru Tayang Tahun Depan, Leak Terbaru Dengan Tema Hewan Bikin Fans Penasaran

Sumber:

UPDATE TERBARU