Loker Smelter PT Freeport Desember 2024 Lengkap Dengan Persyaratan, Jobdesc, Gaji, dan Cara Daftarnya

--
- Mendukung proses Grievance Procedure dan mewakili karyawan yang mengajukan keluhan.
- Melakukan riset, termasuk wawancara karyawan, meninjau kebijakan, dan melakukan penelitian hukum untuk menyusun argumen yang jelas.
- Memberikan panduan terkait Grievance Procedure, kebijakan perusahaan, tunjangan, dan proses evaluasi.
- Memastikan semua proses administrasi dalam Grievance Process berjalan sesuai prosedur.
- Mengembangkan materi pelatihan dan melakukan pelatihan terkait Grievance Process jika dibutuhkan.
- Mengkoordinasikan komunikasi terkait Hubungan Industrial kepada semua level manajemen untuk memastikan implementasi kebijakan yang adil.
- Memberikan rekomendasi terkait tindakan disiplin yang tepat untuk menjaga standar Hubungan Industrial perusahaan.
- Berinteraksi rutin dengan supervisor, kepala departemen, dan perwakilan serikat pekerja dalam menyelesaikan masalah terkait hubungan karyawan.
Baca juga: Jadwal Kapal Pelni KM Kelimutu Terbaru Desember 2024 Karimun Jawa, Semarang, Sampit, dan Surabaya
Kualifikasi
- Pendidikan: S1 di bidang Administrasi, Psikologi, Hukum, atau Manajemen Bisnis.
- Pengalaman: Minimal 5 tahun di bidang Hubungan Industrial, Sumber Daya Manusia, atau Pengembangan Masyarakat.
- Pengetahuan mendalam tentang Hukum Ketenagakerjaan Indonesia, Kebijakan & Prosedur Perusahaan, dan Perjanjian Kerja Bersama.
- Kemampuan Bahasa: Fasih berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan.
Kompetensi Utama
- Keterampilan komunikasi dan interpersonal yang baik.
- Keterampilan negosiasi dan presentasi yang kuat.
- Mampu memfasilitasi penyelesaian konflik.
- Integritas tinggi dan kemampuan berpikir independen berdasarkan fakta.
Cara Daftar Lowongan Kerja PT Freeport Indonesia